• mouse gaming xierra g20 Mouse Rexus Gaming Xierra G20 page web page1 scaled

Mouse Gaming Rexus Xierra G20 memberikan nuansa futuristik dengan pilihan warna Black dan Grey yang tetap fungsional dengan fitur kompetitif di mouse sekelasnya. Dari segi performa, Rexus Xierra G20 menggunakan chipset A704F yang meningkatkan kecepatan dan akurasi saat digunakan. Dengan chipset tersebut, mouse ini handal dalam kecepatan frame rata-rata 6000fps, dengan kecepatan pemetaan sensor 60IPS.

Dilengkapi pula dengan software untuk Macro, mouse ini mumpuni digunakan untuk berbagai aktivitas komputerisasi, seperti bermain game dan melakukan pekerjaan lainnya. Disempurnakan dengan LED RGB yang berubah warnanya sesuai DPI yang sudah diatur dan bobot yang light-weight membuat mouse ini sangat worthy untuk Anda.

  • Mouse Gaming dengan desain ambidextrous
  • Tombol berjumlah 6 buah
  • Pilihan Warna : Black dan Grey
  • DPI dapat diatur hingga 7200DPI
  • Durabilitas 5 juta Klik
  • Mouse light-weight hanya 74gram
  • 4 Warna LED yang atraktif
  • Berat yang ringan, hanya 78 gram
  • Kabel braided yang awet
  • Tersedia Perangkat Lunak untuk menunjang performa

DESAIN MODERN AMBIDEXTROUS

Mouse Rexus Xierra G20 tampil dengan desain ambidextrous, futuristik, dan penuh gaya. Dengan grip yang nyaman, pengendalian mouse ini jadi lebih mantap.

PENGATURAN SENSITIVITAS DENGAN RENTANG YANG LUAS

Mouse Rexus Xierra G20 memiliki sensitivitas (DPI) dengan range luas, hingga 7200 DPI, dioptimalkan dengan menggunakan perangkat lunak pendukung.

TOMBOL HUANO DENGAN DAYA TAHAN 5 JUTA KLIK

Mouse Rexus Xierra G20 dilengkapi tombol Huano berjumlah 6 buah dengan durabilitas hingga 5 juta klik.

LED RGB YANG ATRAKTIF

Mouse Rexus Xierra G20 tampil makin keren dengan tambahan garis LED RGB yang mengitari dan menghiasi body mouse, dengan 16:9 spektrum cahaya.

LIGHT-WEIGHT MOUSE

Mouse Rexus Xierra G20 memiliki berat yang ringan di kelasnya, yaitu 78 gram. Berat tersebut menjadikannya ideal dan nyaman untuk digunakan memainkan berbagai genre game.

Open chat
Halo Sobat Rexus,
Memiliki pertanyaan seputar produk Rexus? Chat sekarang, yuk!